6 1

0822 Kartu Apa? Ini Dia Jawaban Lengkap Data Terbaru 2023

Posted by

Banyak yang mencari informasi mengenai 0822 kartu apa, 08221 kartu apa atau 08222 itu nomor apa. Namun untuk melakukan cek pada beberapa jenis nomor dengan awalan 0822 itu kartu apa, kamu harus menggunakan data dari kode prefix untuk menentukan jenis provider. Kemudian baru masuk ke dalam kode area untuk mengetahui wilayah dari kode nomor 0822.

0822 Kartu Apa?

Pertanyaan memang sering muncul mengenai 0822 kartu apa? dan dari operator mana? Dan jawabannya ini adalah kode prefix dari kartu Simpati milik Telkomsel. Dari beberapa kode yang ada. Memang berbeda untuk setiap penamaan dan identitas sebuah kartu. Kemudian juga terkait dengan kode area wilayahnya.

Simpati merupakan jenis kartu dari Telkomsel yang banyak digunakan. Terlebih, jaringan Telkomsel yang juga sudah meluas sampai pelosok negeri. Untuk paket dan fitur yang ada pada kartu Simpati memang tak jauh berbeda dengan kartu As, namun perbedaan ada pada pilihan paket dan harganya.

Kalau kartu Simpati memang mempunyai banyak pilihan paket data, pilihan paket untuk telepon dan SMS. Dan ini bisa disesuaikan dengan kebutuhan pengguna. Jaringan Telkomsel yang sudah meluas memang mempunyai kelebihan dari berbagai kartu yang diberikan. Fitur juga terus bertambah seiring dengan kemajuan teknologi seluler.

Mulai dari jaringan 4G dan sekarang ini sudah mengarah ke 5 G, Telkomsel juga sudah mempunyai piranti untuk masuk ke dalam jaringan ini. Sehingga pelanggan juga akan di permudah mengakses internet serta menikmati semua fitur Telkomsel dengan kualitas jaringan maksimal dan dengan harga yang terjangkau.

Daftar Kode Prefix 0822 Lengkap

Untuk bisa mengetahui kode nomor 0822 kartu apa, atau beberapa turunan dari kartu dengan nomor ini, kamu harus paham dengan kode prefix. Ini merupakan kode di bagian depan nomor seluler dan berupa 4 angka.

Dan dari kode ini, kamu bisa mengetahui jenis kartu yang kamu gunakan atau sebuah nomor yang memang saat ini sedang kamu lacak asal kartunya. Kali ini Kazu, mempunyai beberapa kode prefix dan kode area terkait dengan nomor 0822 kartu apa.

  • 0811: Kartu Hallo (10 dan 11 digit)
  • 0812: Kartu Hallo dan Simpati (11 dan 12 digit)
  • 0813: Kartu Hallo dan Simpati (12 digit)
  • 0821: Simpati (12 digit)
  • 0822: Simpati dan Kartu Facebook
  • 0823: Kartu As (12 digit)
  • 0851: Kartu As (12 digit)
  • 0852: Kartu As (12 digit)
  • 0853: Kartu As (pengganti Flexy, 12 digit)

Baca Juga : Nomor 0882 Kartu Apa? Ini Jawaban Lengkap Baik Prefix dan Kode Area!

Nomor 0822 Kode Area

Terkait dengan nomor 0822 kartu apa dan dari daerah mana saja, kami mempunyai data mengenai keterangan dan informasi tepatnya. Kami mempunyai data nomor 0822 lengkap dengan kode area dan wilayah seluruh Indonesia. Berikut data lengkap kode area nomor 0822 dari Telkomsel.

Nomor Kota / Kab
8227 KOTA YOGYAKARTA
82286 WONOSOBO
82283 KOTA TEGAL, TEGAL
8226 KOTA TASIKMALAYA, TASIKMALAYA
82266 KOTA SUKABUMI, SUKABUMI
822642 SUBANG
82271 KOTA SURAKARTA
8224 KOTA SEMARANG, SEMARANG
82298 KOTA SALATIGA
82252 LEBAK
82281 BANYUMAS
82292 GROBOGAN
822679 PURWAKARTA
822678 PURWAKARTA
822677 PURWAKARTA
82264 PURWAKARTA
82285 KOTA PEKALONGAN, PEKALONGAN
82295 PATI
822654 PANGANDARAN
82293 KOTA MAGELANG, MAGELANG
82232 KUNINGAN
82291 KUDUS
82272 KLATEN
82294 KENDAL
82287 KEBUMEN
82267 KARAWANG
82234 INDRAMAYU
82262 GARUT
8223 KOTA CIREBON, CIREBON
822676 KOTA CILEGON
822675 KOTA CILEGON
822674 KOTA CILEGON
82254 KOTA CILEGON
82282 CILACAP
82263 CIANJUR
822652 CIAMIS
82253 PANDEGLANG
82276 BOYOLALI
8225 KOTA BOGOR, BOGOR
82296 BLORA
82265 KOTA BANJAR, BANJAR
8220 KOTA BANDUNG, BANDUNG

Baca Juga : Nomor 0812 Kartu Apa? Ini Kode Lengkapnya Beserta Area 

Perbedaan Kartu Simpati dan As

Untuk kartu Simpati, memang dari segi harga paket data yang ditawarkan jauh lebih murah dibanding kartu yang lain. Beberapa macam kartu Simpati juga hadir untuk memenuhi kebutuhan pengguna akan layanan seluler. Mulai dari Simpati Loop, Simpati Facebook atau Simpati biasa. Kartu AS pun juga hadir pada kartu AS forever dengan masa aktif yang jauh lebih panjang.

Keberagaman layanan dan jenis fitur dari setiap kartu Telkomsel memang menyediakan kebutuhan pengguna. Pengguna juga sebaiknya menyesuaikan dengan kebutuhan akan layanan seluler sesuai dengan kegunaan.

Cara Cek Nomor Kartu Simpati

Untuk melakukan cek nomor baik kartu Simpati dan beberapa jenis kartu Telkomsel yang lain, caranya hampir mirip. Kamu bisa menggunakan kode dial, SMS dan telepon, kemudian menggunakan aplikasi. Berikut beberapa cara lengkapnya.

Cara Cek Nomor Kartu Simpati Menggunakan Aplikasi My Telkomsel

Simpati menggunakan aplikasi My Telkomsel untuk memenuhi kebutuhan pengguna. Berbagai layanan fitur hadir dan bisa kamu cek secara langsung pada aplikasi My Telkomsel. Mulai dari cek pulsa, cek masa aktif, membeli paket data dan melakukan pembelian produk lain pada aplikasi My Telkomsel. Untuk melakukan cek nomor Simpati menggunakan My Telkomsel, berikut caranya,

  1. Unduh saja aplikasi My Telkomsel pada toko aplikasi, kamu sesuaikan saja dengan ponsel yang sekarang ini kamu miliki. Baik Android menggunakan Play Store, dan Iphone menggunakan App Store.
  2. Kemudian pasang aplikasi My Telkomsel.
  3. Buka aplikasi dan cek pada bagian atas, akan langsung muncul nomor kamu lengkap dengan masa aktif dan semua layanan Telkomsel yang sedang aktif.

Cara Cek Nomor Simpati Menggunakan SMS dan Telepon

Kamu bisa melakukan panggilan dan SMS pada nomor lain, dan usahakan nomor ini berada di dekat kamu sekarang ini. Agar lebih mudah dalam pemantauan.

Cek Nomor Simpati Menggunakan Kode Dial

Untuk kode dial, kamu masuk saja ke dalam menu panggilan ponsel kamu. Kemudian ketikan *808#, kemudian tekan saja panggil. Nantinya nomor kamu akan tampil secara detail, bahkan akan langsung ada SMS dari Telkomsel mengenai detail dari nomor kamu.

Cek Nomor Simpati menggunakan Layanan Operator

Untuk menggunakan layanan ini, memang akan dikenakan biaya untuk menghubungi operator. Kamu bisa melakukan cek panggilan pada 188 dan kemudian arahkan ke dalam layanan call center dari Telkomsel.

Cara Cek Nomor Simpati Menggunakan Virtual Asisten

Veronica, ini adalah layanan virtual asisten yang bisa kamu gunakan dari Telkomsel. Dan layanan ini akan terus bisa kamu gunakan secara gratis. Kamu bisa menggunakan layanan virtual asisten ini baik menggunakan Whatsapp atau menggunakan website resminya Telkomsel.

Demikian mengenai informasi 0822 kartu apa, dari operator mana dan dari daerah mana saja. Informasi yang kami berikan sudah lengkap dan kamu bisa langsung cek saja nomor yang sedang kamu lacak.

Source link

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *